Friday, May 17, 2013

3D Game Engine dan 3D Graphics Engine yang Sedang Populer

Jika Anda ingin mengembangkan keahlian Anda lebih jauh ke dalam pengembangan game dan desain game, Anda akan perlu mulai mengenal dunia game engine. Game engine akan menyediakan Anda framework yang desainer game gunakan untuk membuat game.

Memang tidak semua game engine yang tersedia dapat diunduh dan dicoba tanpa perlu membayar lisensinya. Namun, masih banyak game engine gratis, open source dan versi non-komersial yang bisa Anda gunakan dan unduh sekarang.

Pada artikel ini saya akan memberikan Anda pilihan dan link ke beberapa game engine, fiturnya dan halaman untuk mengunduhnya. Sehingga Anda dapat memilih game engine yang tepat untuk Anda.

Jadi, bagi Anda yang tertarik mengetahui lebih jauh tentang pengembangan game dan mengeksplorasi teknologi baru untuk menciptakan game Anda sendiri atau hanya ingin mengetahui teknologi game engine, berikut ini adalah 15 game engine yang sedang populer:

Unreal Engine 3
Fitur: Fitur Unreal Engine
Download: Unduh UDK

CryEngine 3
Fitur: Fitur CryEngine 3
Download: Unduh CryEngine 3 SDK

Source Engine
Fitur: Fitur Source Engine
Download: Gunakan Steam untuk mengunduh SourceSDK dan level editor untuk setiap game Valve. Lihat tutorial ini.

Unity3D
Fitur: Fitur Unity3D
Download: Unduh Unity3D

Torque3D
Fitur: Fitur Torque3D
Download: Instruksi untuk mengunduh Torque3D.

Blender
Fitur: Fitur Blender
Download: Unduh Blender

Neoaxis
Fitur: Fitur Neoaxis
Download: Unduh Neoaxis

C4 Engine
Fitur: Fitur C4 Engine
Download: Unduh demo-nya termasuk semua fitur yang ada dalam versi lengkapnya.

ShiVa3D
Fitur: Fitur ShiVa3D
Download: Unduh ShiVa3D

Panda3D
Fitur: Fitur Panda3D
Download: Unduh Panda3D

Esenthel Engine
Fitur: Fitur Esenthel
Download: Unduh Esenthel

iDTech 4
Fitur: Fitur iDTech4
Download: Unduh iDTech 4

Leadwerks
Fitur: Fitur Leadwerks
Download: Unduh Leadwerks

Ogre3D
Fitur: Fitur Ogre3D
Download: Unduh Ogre3D

Irrlicht Engine
Fitur: Fitur Irrlicht
Download: Unduh Irrlicht

Semua itu adalah game engine dan 3D rendering engine yang saat ini sedang populer. Selamat mencoba!

Referensi: World of Level Design

0 comments:

Post a Comment

Silakan berikan komentar atau pertanyaan anda tentang artikel ini.